logo Kompas.id
UtamaMRT Jakarta Siap Operasi...
Iklan

MRT Jakarta Siap Operasi Komersil di Pekan Akhir Maret

Oleh
Helena F Nababan
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lmsM7RA_t7Bd09vwF5wpQ1Flw1g=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190129_MRT_C_web_1548768827.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Gerbong kereta Moda Raya Terpadu atau MRT di Depo MRT Lebak Bulus, Jakarta, Selasa (29/1/2019). PT MRT akan dibentuk perusahaan gabungan antara MRT, transjakarta, dan LRT Jakarta. Perusahaan gabungan itu yang akan mengelola integrasi tiket. Diharapkan saat MRT beroperasi pada Maret 2019, perusahaan gabungan itu juga sudah siap mendukung.

JAKARTA, KOMPAS - Moda Raya Terpadu (MRT) Jakarta dipastikan siap beroperasi komersial antara 24 - 31 Maret 2019. Pekan-pekan ini PT MRT Jakarta menuntaskan pengujian terintegrasi baik dari sistem maupun kereta, serta ujicoba paralel.

William P. Sabandar, Direktur Utama PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta dalam acara Forum Jurnalis MRT, Rabu (30/01/2019) memastikan, melihat kemajuan pembangunan fisik stasiun MRT per 25 Januari 2019 sudah mencapai 98,59 persen. Sambil tim konstruksi menuntaskan konstruksi stasiun dan interior stasiun, dilakukan pengujian terintegrasi antara sistem perkeretaapian MRT, persinyalan, dan kereta.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000