logo Kompas.id
UtamaDeteksi Kanker Sejak Dini
Iklan

Deteksi Kanker Sejak Dini

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4obZiz45s1eb_upo5rtSSZ6PLqo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190201_PDS01_1549022040.jpeg
KOMPAS/PRAYOGI DWI SULISTYO

Pelatihan pembicara pada Hari Kanker Dunia 2019 di Jakarta, Jumat (1/2/2019). Masyarakat didorong untuk menjaga pola hidup sehat untuk mencegah penyakit kanker.

JAKARTA, KOMPAS — Kanker menjadi salah satu penyakit mematikan di dunia. Jumlah penderita dan korban yang meninggal karena penyakit ini terus meningkat. Untuk itu deteksi dini penting. Selain itu, pencegahan. Kanker dapat dicegah dengan pola hidup sehat dan melakukan deteksi dini.

Berdasarkan laporan Global Burden Cancer (Globocan), sejak 2008 hingga 2018 jumlah kasus kanker dan kematian akibat kanker terus meningkat.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000