logo Kompas.id
UtamaRegulasi Kampanye Digital...
Iklan

Regulasi Kampanye Digital Diperlukan

Oleh
Agnes Theodora Wolkh Wagunu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TYgouokjairRvPst5heHDz9rsmE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190129_ENGLISH-KAMPANYE-PEMILU_A_web_1548776965.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Tampilan konten kampanye calon legislatif di media sosial, Selasa (29/1/2019).

JAKARTA, KOMPAS - Di balik metode kampanye digital yang murah dan mulai marak digunakan para politisi akhir-akhir ini, tersimpan potensi dampak buruk terhadap demokrasi yang perlu diantisipasi. Regulasi dan literasi media sosial pun menjadi kunci penting untuk mengantisipasi dampak buruk dari kampanye politik lewat media digital, khususnya kampanye spesifik yang memanfaatkan data raksasa.

Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi mengatakan, potensi dampak buruk dari kampanye politik melalui media sosial perlu diantisipasi, khususnya kampanye spesifik yang menggunakan data raksasa digital. Sejauh ini, ujarnya, belum ada regulasi yang tegas dari Komisi Pemilihan Umum mengenai pengaturan kampanye digital gaya baru itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000