logo Kompas.id
UtamaIndonesia Dorong DK PBB Gelar ...
Iklan

Indonesia Dorong DK PBB Gelar Rapat Tertutup

Oleh
· 3 menit baca

Indonesia ingin Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa bersikap atas keputusan sepihak Israel. Keputusan itu membahayakan situasi kawasan dan menyulitkan solusi dua negara.

JAKARTA, KOMPAS— Indonesia dan Kuwait mendesak Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa menggelar rapat tertutup. Desakan itu menyusul keputusan Israel yang secara sepihak menutup dan mengakhiri mandat misi pengamat sipil internasional di Hebron, Tepi Barat.

https://cdn-assetd.kompas.id/_G9vSoGhqnc-VDM1Qmw-wM8e1IU=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F75447647_1549554193.jpg
AFP/HAZEM BADER

Anggota Misi Pengamat Sipil Internasional di Hebron (TIPH), 29 Januari lalu, tengah berjalan-jalan di kota tua Hebron yang terletak di Tepi Barat. Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengatakan, dirinya tidak akan memperbarui mandat pengamat internasional itu di wilayah Tepi Barat dan secara efektif akan menutup misi tersebut.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000