logo Kompas.id
UtamaBahasa Indonesia Diperjuangkan...
Iklan

Bahasa Indonesia Diperjuangkan sebagai Bahasa Internasional

Oleh
Khaerudin
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZW8RO94ilIjmauV9FeViIhnjed4=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20181030_091529_1540991281.jpg
KOMPAS/ESTER LINCE NAPITUPULU

Ajakan mengutamakan bahasa Indonesia.

JAKARTA, KOMPAS — Dalam rangka semakin memperkenalkan seni dan budaya Nusantara ke kancah global, bahasa Indonesia saat ini tengah diperjuangkan menjadi bahasa internasional selain  bahasa Inggris, Arab, Mandarin, Spanyol, Perancis, dan Rusia. Hal itu dilakukan terlebih semakin banyak orang asing yang ingin mempelajari seni dan budaya Indonesia.

Bahasa Indonesia yang merupakan bentuk ragam bahasa Melayu saat ini setidaknya dituturkan sedikitnya oleh 260 juta orang. Selain di Indonesia, bahasa Indonesia dan Melayu juga menjadi bahasa yang dituturkan di Malaysia, Singapura, Brunei Darussalam, dan sebagian Thailand.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000