logo Kompas.id
UtamaLaba Terbebani meski Premi...
Iklan

Laba Terbebani meski Premi Tumbuh Subur

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/b_iZTXmcMhLGvDxlD11e97r8NKU=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FDSC00870_1550663002.jpg
KOMPAS/DIMAS WARADITYA NUGRAHA

Wakil ketua merangkap Ketua Bidang Statistik, Riset, Analisa, dan Aktuaria Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) Trinita Situmeang (tengah) dan Direktur Eksekutif AAUI Dody Achmad Sudiyar Dalimunthe (kanan) saat memaparkan ”Market Update” Asuransi Umum 2018 di Jakarta, Rabu (20/2/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Industri asuransi umum membukukan pertumbuhan pendapatan premi sepanjang 2018 sebesar 9,87 persen secara tahunan. Meski capaian premi tumbuh subur, beban usaha menekan pertumbuhan laba perusahaan asuransi umum.

Pendapatan premi 76 perusahaan asuransi umum yang tergabung dalam Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) sepanjang 2018 mencapai Rp 69,9 triliun. Adapun laba sepanjang 2018 tumbuh 4,59 persen menjadi Rp 5,71 triliun dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000