logo Kompas.id
UtamaPLTSa Kota Tangerang Dibangun ...
Iklan

PLTSa Kota Tangerang Dibangun Tahun Ini

Oleh
PINGKAN ELITA DUNDU
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hYg3SLkI5JAaEXnz926cLB9nL1I=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190219_ENGLISH_SERIAL-BELAJAR-DARI-LONGSOR-SAMPAH-DI-LEUWIGAJAH_C_web_1550579313.jpg
KOMPAS/PINGKAN ELITA DUNDU

Pekerja mengolah sampah rumah tangga dan pasar untuk diproses menjadi kompos di TPA Rawa Kucing, Kedaung Wetang, Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang, Senin (18/2/2019).

TANGERANG, KOMPAS — Dalam Peraturan Presiden Nomor 35 Tahun 2018 tentang Percepatan Pembangunan Instalasi Pengolah Sampah Menjadi Energi Listrik Berbasis Teknologi Ramah Lingkungan, terdapat 12 kota yang masuk dalam program pembangkit listrik tenaga sampah. Di antaranya Kota Tangerang dan Tangerang Selatan.

Di Kota Tangerang, sebenarnya rencana pembangunan pembangkit listrik tenaga sampah (PLTSa) sudah pernah mencuat sekitar tahun 2016 dan 2017. Waktu itu, pemerintah pusat menetapkan tiga kota sebagai uji coba program tersebut, termasuk Kota Tangerang dan Kota Bandung.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000