logo Kompas.id
UtamaSuatu Hari di Kalabahi
Iklan

Suatu Hari di Kalabahi

Oleh
Trias Kuncahyono
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JDAywoV2ht4M4oOWoW-8ZFI-0-Q=/1024x1140/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2Ftrias-kuncahyono-baru2012_1545311337.jpg
INDRO UNTUK KOMPAS

Trias Kuncahyono, wartawan Kompas 1988-2018

Kalabahi masih mengendapkan kesan yang begitu kental di pikiran dan hati. Padahal, perjalanan ke Kalabahi sudah terjadi pada  April 2017. Akan tetapi, ibu kota Kabupaten Alor,  Nusa Tenggara Timur, ini tetap meninggalkan kesan tak terlupakan. Ada keindahan di sana. Ada kedamaian di sana. Di sana juga ada persaudaraan. Ada pula ketulusan dan kebersihan hati.

Keindahan adalah sesuatu yang menyenangkan tanpa pamrih, tanpa adanya konsep-konsep tertentu. Begitu menurut Immanuel Kant (1724-1804), seorang filsuf dari Jerman. Thomas Aquinas (1225-1274), seorang filsuf dan teolog dari Italia, mengatakan, keindahan adalah sesuatu yang menyenangkan bilamana dilihat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000