logo Kompas.id
UtamaSumbangan Masyarakat Masih...
Iklan

Sumbangan Masyarakat Masih Rendah

Oleh
Agnes Theodora
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8GFf-XjtbtsNdWmb4WOakijSkUM=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20181214_SANDIAGA-UNO_E_web_1544779225.jpg
ANTARA FOTO/IDHAD ZAKARIA

Calon wakil presiden nomor urut 02 Sandiaga Uno (tengah), menerima sumbangan dana kampanye dari masyarakat saat mengunjungi Pasar Ikan Teluk Penyu, Cilacap, Jateng, Jumat (14/12/2018). Sandiaga Uno melakukan dialog dengan pedagang pasar saat mengunjungi Pasar Tanjung, Pasar Gede dan Pasar Ikan Teluk Penyu di Kabupaten cilacap, serta memantau fluktuasi harga kebutuhan pokok jelang Natal dan Tahun Baru.

JAKARTA, KOMPAS – Keterlibatan masyarakat untuk berpartisipasi menyumbang dana kampanye untuk peserta pemilihan umum, khususnya partai politik, relatif rendah. Kondisi itu tidak membantu menekan tingginya biaya politik serta membuat partai bergantung pada elite bermodal besar dan pengusaha. Hal ini dikhawatirkan semakin berpotensi melanggengkan praktik oligarki dalam politik.

Hasil jajak pendapat Litbang Kompas, pada 20-21 Februari 2019 terhadap 577 responden di 16 kota besar di Indonesia menunjukkan, antusiasme publik untuk menyumbangkan dana kampanye selama masa kampanye pemilihan presiden terpantau minim.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000