logo Kompas.id
Utama“Crazy Rich” Indonesia Terus...
Iklan

“Crazy Rich” Indonesia Terus Bertambah

Oleh
Karina Isna Irawan
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Vspeu1re2etyHXxVI9cdt3PbiUc=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F02AC09EE-7C80-49D7-A9A5-231EE178E9FD_1552212795.jpeg
BLOOMBERG

Pertumbuhan orang terkaya di Asia menurut proyeksi Knight Frank LPP dalam laporan kekayaan tahunan ‘The Wealth Report 2018’ yang dirilis Rabu (6/3/2019) waktu setempat.

Seorang teman pernah berkata “Mayoritas orang terkaya di Indonesia tidak terlihat apalagi terekspos media,” katanya. Kalimat pendek itu membawa ingatan ke alur cerita salah satu novel terlaris berjudul Crazy Rich Asians karya penulis Kevin Kwan, yang juga diangkat ke layar lebar tahun lalu.

Kwan dengan apik menggambarkan kehidupan sehari-hari orang super kaya di Asia mulai dari pesta pernikahan ekslusif, perayaan melepas masa lajang di pulau pribadi, hingga hal-hal detail yang jarang muncul ke permukaan, seperti lokasi rumah mewah yang sulit diakses publik dan keharusan menikah dengan sesama orang kaya—atau kolega bisnis.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000