logo Kompas.id
UtamaPenyelenggara Klaim Daftar...
Iklan

Penyelenggara Klaim Daftar Pemilih Tetap Sudah Valid

Oleh
Andy Riza Hidayat
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FI0IEysphe7k9YI8uUBSXiR1CL0=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190311_122519_1552296233-e1552296247196-1.jpg
ERIKA KURNIA UNTUK KOMPAS

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Viryan Aziz ditemui wartawan di Kantor KPU Pusat di Jakarta, Senin (11/3/2019).

JAKARTA, KOMPAS - Komisi Pemilihan Umum mengonfirmasi bahwa 17,5 juta data daftar pemilih tetap atau DPT yang dianggap tak wajar oleh Badan Pemenangan Nasional Prabowo - Sandi adalah valid. Data tersebut sebelumnya sudah dikonfirmasi ke Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri.

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Viryan Aziz mengonfirmasi laporan-laporan yang disampaikan tim Badan Pemenangan Nasional (BPN) ke KPU di Jakarta, Senin (11/3/2019). Tim BPN yang hadir antara lain Direktur Komunikasi dan Media BPN, Hashim Djojohadikusumo, anggota Direktorat Advokasi BPN Habiburokhman, dan Juru Debat BPN Ahmad Riza Patria.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000