logo Kompas.id
UtamaLakukan Transformasi, Lippo...
Iklan

Lakukan Transformasi, Lippo Karawaci Dapatkan Pendanaan 1,01 Miliar Dollar AS

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3-hcTWLwnvyRGNsqodvgEoWZiP8=/1024x626/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2Fkompas_tark_6803954_64_0.jpeg
KOMPAS/IWAN SETIYAWAN

Maket proyek pembangunan kota global pintar Millennium Village yang diluncurkan pengembang Lippo Karawaci di kawasan Karawaci, Tangerang, Banten, Kamis (22/5/2014).

JAKARTA, KOMPAS — Perusahaan properti PT Lippo Karawaci Tbk melakukan transformasi strategis untuk merekapitalisasi perseroan dengan memperoleh pendanaan sebesar 1,01 miliar dollar AS atau setara Rp 14,39 triliun. Dana sebesar itu diperoleh dari penerbitan rights issue dan rencana divestasi aset. Selain itu, perusahaan juga merombak jajaran direksi dan komisaris secara total.

Dana sebesar 1,01 miliar dollar AS itu berasal dari right issues keluarga Riady yang merupakan pendiri Lippo Group sebesar 730 juta dollar AS. Sementara sisa dana sebesar 280 juta dollar AS berasal dari penyelesaian rencana divestasi aset.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000