logo Kompas.id
UtamaSinyal Resesi AS Tak Berdampak...
Iklan

Sinyal Resesi AS Tak Berdampak Jangka Panjang

Oleh
M Paschalia Judith J
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/aT0cF-u2AJS7_WXhXJgqDSUkUlY=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190326_124133_1553597797.jpg
KOMPAS/M PASCHALIA JUDITH J

Staf Ahli Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bidang Sinergi Ekonomi dan Pembiayaan Amalia Adininggar Widyasanti

JAKARTA, KOMPAS -- Amerika Serikat menunjukkan sinyal akan mengalami resesi. Akan tetapi, sinyal tersebut dinilai tidak berpotensi menimbulkan dampak jangka panjang pada Indonesia.

Menurut Staf Ahli Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bidang Sinergi Ekonomi dan Pembiayaan Amalia Adininggar Widyasanti, fenomena resesi di AS merupakan bagian dari siklus perekonomian. "Artinya, dampaknya (terhadap perekonomian Indonesia) bersifat jangka pendek," ucapnya saat ditemui di Jakarta, Selasa (26/3/2019).

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000