logo Kompas.id
UtamaMesin Bor Terowongan Siap...
Iklan

Mesin Bor Terowongan Siap Beroperasi

Oleh
Maria Clara Wresti
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4jd5KJx4oa82JGHyX6U_E4IqpsA=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2FIMG-20190327-WA0057_1553674251.jpg
PT KERETA CEPAT INDONESIAA CHINA

PT Kereta Cepat Indonesia China telah selesai merakit tunnel boring machine atau mesin pengebor terowongan raksasa untuk mempercepat pembuatan terowongan jalur kereta cepat.

JAKARTA, KOMPAS — PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) telah merakit mesin tunnel boring machine. Mesin bor terowongan ini akan digunakan untuk membuat terowongan jalur kereta cepat Jakarta-Bandung.

Penggunaan mesin ini diharapkan mempercepat proses pekerjaan proyek kereta cepat dan tidak mengganggu lingkungan di sekitarnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000