logo Kompas.id
UtamaAgrikultur 4.0 Tak Melulu soal...
Iklan

Agrikultur 4.0 Tak Melulu soal Teknologi

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZYt8YTw5j1K9ycNBYzENmleoUpo=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190227_144747_1551275673.jpg
FRANSISCA NATALIA UNTUK KOMPAS

Warung Pintar yang berada di daerah Gondangdia.

Berbekal ponsel pintar dalam genggaman tangan semua masalah manusia bisa dicari solusinya. Modalnya cukup dengan modal pulsa dan paket data. Di sektor agrikultur misalnya, petani turut memetik buah-buah keuntungan dari pohon digital.

Melalui aplikasi, petani bisa langsung menjual hasil tanahnya kepada konsumen atau pemilik toko tanpa mata-mata rantai distribusi yang memenggal keuntungan maksimal. Berbagai usaha rintisan (startup), yang teguh berkeinginan memperkuat para petani, menjadi pelopor.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000