logo Kompas.id
UtamaRevitalisasi Sungai Rusak
Iklan

Revitalisasi Sungai Rusak

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/OHNdcsnrJIBaMUsFYxgCTqT-iZE=/1024x684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2Fkompas_tark_5696339_147_0.jpeg
Kompas

Kapal tongkang bermuatan batubara melintasi Sungai Barito di Kecamatan Alalak, Kabupaten Barito Kuala, Kalimantan Selatan, beberapa waktu lalu.

Lima sungai di Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah, rusak oleh aktivitas tambang batubara. Kelima sungai itu perlu direvitalisasi karena menjadi sumber penghidupan warga.

TAMIANG LAYANG, KOMPAS —Komunitas adat Dayak Nansarunai dan Komunitas Perempuan Adat Dayak Ma’anyan mendesak pemerintah dan perusahaan untuk merevitalisasi sungai yang rusak karena aktivitas pertambangan batubara di Desa Apar Batu, Kecamatan Awang, Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah. Revitalisasi solusi guna menyelamatkan kehidupan ratusan warga di sana.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000