logo Kompas.id
UtamaPenyelesaian Heliport...
Iklan

Penyelesaian Heliport Soekarno-Hatta Dikebut

Oleh
Maria Clara Wresti
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZUdkIz9IRc5OimkthmmLODuGEvc=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190412_101129_1555064174.jpg
KOMPAS/M CLARA WRESTI

Helikopter Bell 505 milik PT Whitesky Aviation melakukan uji coba pendaratan di helipad di Heliport Bandara Soekarno-Hatta.

TANGERANG, KOMPAS — PT Whitesky Aviation dan PT Angkasa Pura II (Persero) terus mempercepat penyelesaian pembangunan heliport di kawasan Bandara Internasional Soekarno-Hatta. Penyelesaian heliport ini untuk memberikan alternatif transportasi kepada masyarakat yang akan menuju ke atau dari Bandara Soekarno-Hatta.

”Kami berharap Oktober tahun ini heliport bisa beroperasi. Pada tahap pertama, akan ada dua hanggar, lounge, dan tempat parkir. Namun, secepatnya akan kami selesaikan delapan hanggar lainnya untuk keperluan maskapai lain,” kata CEO Whitesky Aviation Denon Prawiraatmadja saat uji coba helipad di Jalan Perimeter Selatan di kawasan Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Jumat (12/4/2019).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000