logo Kompas.id
UtamaHaedar Nashir: Perbedaan...
Iklan

Haedar Nashir: Perbedaan Jangan Meretakkan Bangsa

Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir mengajak masyarakat menjaga perdamaian serta saling menghormati menjelang pemilu 17 April mendatang. Persatuan dan kesatuan bangsa lebih diutamakan daripada kontestasi politik lima tahunan.

Oleh
MEGANDIKA WICAKSONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sijsl29Q2thAFaPZOkRDn5k3xew=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190413_104056_1555151821.jpg
KOMPAS/MEGANDIKA WICAKSONO

Ketua Umum PP Muhammadiyah KH Haedar Nashir, di Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah, Sabtu (13/4/2019).

PURWOKERTO, KOMPAS — Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah KH Haedar Nashir mengajak masyarakat menjaga perdamaian serta saling menghormati menjelang pemilihan umum 17 April mendatang. Persatuan dan kesatuan bangsa lebih diutamakan daripada kontestasi politik lima tahunan.

”Karena pilihan, tentu berbeda. Maka saya mengajak untuk saling menghormati perbedaan politik dengan sikap yang dewasa, sikap yang toleran, tidak saling merendahkan, apalagi sampai bermusuhan satu sama lain hanya karena perbedaan pilihan politik,” ujar Haedar di sela-sela acara pelantikan rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP) di Banyumas, Jawa Tengah, Sabtu (13/4/2019).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000