logo Kompas.id
UtamaOrmas di Sumut Deklarasi...
Iklan

Ormas di Sumut Deklarasi Pemilu Damai

Sejumlah organisasi kemasyarakatan di Sumatera Utara mendorong Pemilihan Umum 2019 yang damai dan menyatukan masyarakat. Masyarakat diminta menciptakan kesejukan di masa tenang menjelang pemungutan suara. Seluruh lapisan masyarakat harus mengedepankan penegakan hukum jika ada perselisihan atau kecurangan.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HpzczrkCWM_-R9C1kEwCWUWqisA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190414161631_IMG_0143_1555249198.jpg
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Direktur Eksekutif Walhi Sumut Dana Prima Tarigan, Wakil Ketua Nahdlatul Ulama Sumut Adlin Damanik, moderator Padian Adi Siregar, Sekretaris Al Jamiyatul Washliyah Sumut Isma Padli A Pulungan, dan Ketua Komisi Kerasulan Awam Keuskupan Agung Medan Yosafat Ivo Sinaga OFM Cap (dari kiri ke kanan) menyampaikan sikap untuk mendorong pemilu damai di Medan, Sumut, Minggu (14/4/2019). Mereka mengajak agar setiap perselisihan diselesaikan dengan penegakan hukum.

MEDAN, KOMPAS — Sejumlah organisasi kemasyarakatan di Sumatera Utara mendorong Pemilihan Umum 2019 yang damai dan menyatukan masyarakat. Masyarakat diminta menciptakan kesejukan pada masa tenang menjelang pemungutan suara. Semua lapisan masyarakat harus mengedepankan penegakan hukum jika ada perselisihan atau kecurangan.

Pernyataan itu disampaikan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia Sumut, Nahdlatul Ulama Sumut, Al Jamiyatul Washliyah Sumut, Keuskupan Agung Medan, dan Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia Sumut, di Medan, Minggu (14/4/2019).

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000