logo Kompas.id
UtamaMelongok Muslim di Xinjiang...
Iklan

Melongok Muslim di Xinjiang China

Oleh
Nugroho F Yudho
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/123_GkHXkIGG34hF9VDM6Arlrmg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F77837404_1555861373.jpg
KOMPAS/NUGROHO FERIYUDHO

Kota tua Kasghar menyimpan sejarah panjang sebagai kota penting untuk pengembangan dan pembelajaran Islam di China. Foto diambil Maret 2019. Pada abad ke-10, kota yang terletak di provinsi paling barat China ini melahirkan banyak ulama dan ahli bahasa.

Kebebasan memeluk agama, termasuk untuk tidak memeluk agama apa pun, adalah hak dasar warga negara yang dijamin konstitusi China. Keragaman kehidupan antarumat beragama adalah keniscayaan sejak ratusan tahun lalu.

Agama Islam di China berkembang sejak abad ke-9, tetapi pengaruhnya secara masif terjadi sejak abad ke-15 sehingga pengaruh Islam signifikan ikut membentuk kebudayaan China selain pengaruh dari Konfusius, Buddha, dan Taoisme.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000