logo Kompas.id
UtamaDefinisi yang Melahirkan...
Iklan

Definisi yang Melahirkan Persoalan

Oleh
Brigitta Isworo Laksmi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4FmLag_KFthrFmbGvqtIULB0wJI=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190218ilo-Lipsus-Jeneberang-D_1550707097.jpg
KOMPAS/DANIAL ADE KURNIAWAN

Kondisi perbukitan penuh lahan pertanian hortikultura tampak di kawasan dataran tinggi Malino, Kecamatan Tinggimoncong, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Minggu (3/2/2019). Dataran tinggi Malino yang merupakan hulu Sungai Jeneberang dalam kondisi kritis akibat alih fungsi lahan yang masif. Hutan berganti rupa menjadi pertanian hortikultura, permukiman, dan vila.

Bencana longsor bukan cerita baru bagi Indonesia yang rentan terhadap bencana hidrometeorologi. Korban jiwa terus berjatuhan. Bencana longsor adalah yang paling mematikan. Dari 2010 hingga awal 2018 terjadi lebih dari 3.700 kali longsor dengan korban jiwa lebih dari 1.600 jiwa.

Selain faktor geologi yang memicu bencana tanah longsor, lahan kritis menjadi salah satu penyebab tak langsung. Tahun ini Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan akan menanam pohon di lahan-lahan kritis sebagai upaya pengendalian daerah aliran sungai (DAS) dan hutan lindung. Dana dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tersedia lebih dari Rp 3 triliun.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000