logo Kompas.id
UtamaKPU Blitar Siapkan Tenaga...
Iklan

KPU Blitar Siapkan Tenaga Medis Dukung Petugas Rekapitulasi

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Blitar, Jawa Timur, bekerjasama dengan dinas kesehatan setempat, menyiapkan tenaga medis dari puskesmas untuk mengawal proses rekapitulasi suara yang tengah berlangsung di masing-masing kecamatan.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/si7-ueoT5vfWvt_7shGcQcsbZ6g=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2FIMG_20190423_141134L.jpg
KOMPAS/DEFRI WERDIONO

Kegiatan rekapitulasi suara pemilu 2019 di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan di Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Selasa (23/4/2019)

BLITAR, KOMPAS-Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Blitar, Jawa Timur, bekerjasama dengan dinas kesehatan setempat, menyiapkan tenaga medis dari puskesmas untuk mengawal proses rekapitulasi suara yang tengah berlangsung di masing-masing kecamatan.

Penyiapan petugas medis dilakukan untuk memberikan pertolongan secepatnya apabila ada petugas sakit akibat kelelahan saat menjalankan proses penghitungan suara. Hingga saat ini ada ada empat orang petugas pemilu di Kabupaten Blitar meninggal dunia dan lima orang lainnya menjalani perawatan di rumah sakit.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000