logo Kompas.id
UtamaLabel "Tuna Indonesia" Ramah...
Iklan

Label "Tuna Indonesia" Ramah Lingkungan Siap Diluncurkan

Oleh
BM Lukita Grahadyarini
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wnqDerZ4aVL_rQjohd61KQb5Jxg=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FJapan-Tsukiji_71019033_1538664240-3.jpg
AP PHOTO/EUGENE HOSHIKO, FILE

Ilustrasi _ Foto arsip 5 Januari 2018 ini mendokumentasikan para pedagang besar ikan di Pasar Tsukiji, pasar grosir ikan terbesar di dunia yang berada di Tokyo, Jepang. Ada ritual para pedagang bertepuk tangan untuk membuka lelang tuna segar pertama di awal tahun.

JAKARTA, KOMPAS - Pelaku usaha penangkapan tuna Indonesia siap meluncurkan label produk tuna ramah lingkungan yang diberi merek “Indonesian Tuna”. Produk tersebut berasal dari hasil tangkapan tuna satu per satu dengan pancing ulur (hand line) dan huhate (pole and line).

Peluncuran “Indonesian Tuna” yang mengusung keberlanjutan dengan cara tangkap tradisional (Sustainable by Tradition) dijadwalkan berlangsung pada rangkaian Seafood Expo Global 2019 di Brussels, Belgia, awal Mei 2019. Label tuna Indonesia dari hasil tangkapan ramah lingkungan itu digagas oleh pelaku usaha yang tergabung dalam Asosiasi Perikanan Pole & Line dan Hand Line Indonesia atau AP2HI.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000