logo Kompas.id
UtamaBawang Putih di Wonosobo...
Iklan

Bawang Putih di Wonosobo Kembali Menggeliat

Seiring dengan pengembangan yang dilakukan Kementerian Pertanian, produksi bawang putih di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, kembali menggeliat. Daerah itu pun diharapkan menjadi salah satu kontributor pada swasembada bawang putih yang ditargetkan terwujud pada 2021.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9DCau4NGkvI23jXmWVJOJP7vcKg=/1024x498/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190328egiB-bawang_1553761512.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Bawang putih lokal dari Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah.

WONOSOBO, KOMPAS — Seiring dengan pengembangan yang dilakukan Kementerian Pertanian, produksi bawang putih di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, kembali menggeliat. Daerah itu pun diharapkan menjadi salah satu kontributor pada swasembada bawang putih yang ditargetkan terwujud pada 2021.

Wonosobo menjadi salah satu daerah pengembangan bawang putih yang digalakkan Kementan, yang mewajibkan importir bawang putih untuk menanam benih. Hasil panen bukan untuk konsumsi, melainkan benih, sehingga luasan tanam bawang putih akan terus bertambah setiap tahun.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000