logo Kompas.id
UtamaMereka yang Tak Ikut Turun ke ...
Iklan

Mereka yang Tak Ikut Turun ke Jalan

Bagi sejumlah pekerja, peringatan Hari Buruh tidak dirayakan dengan turun ke jalan dengan mengepalkan tangan. Mereka merayakan May Day bersama keluarga, terutama buruh yang masuk kategori pekerja kerah putih. Walakin, pekerja ”kerah putih”, tetap memantau isu perburuhan.

Oleh
INSAN ALFAJRI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/77iSDpnvN21dkO2sHFQCjS5cOXs=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FIMG-20190502-WA0003_1556781273.jpg
ALFAN NOVIAR/SINDIKASI UNTUK KOMPAS

Para pekerja industri media dan kreatif dalam may day rally bersama Sindikasi pada 1 Mei 2019.

Bagi sejumlah pekerja, peringatan Hari Buruh tidak dirayakan dengan turun ke jalan dengan mengepalkan tangan. Mereka merayakan May Day bersama keluarga, terutama buruh yang masuk kategori pekerja kerah putih. Walakin, pekerja ”kerah putih”, tetap memantau isu perburuhan.

Pada 1930-an, tokoh politik AS, Upton Sinclair, mencetuskan istilah pekerja kerah putih. Istilah tersebut merujuk pada mereka yang biasa menggunakan kemeja putih dengan kerah terkancing rapi alias pekerja berkantor dan bergaji bulanan.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000