logo Kompas.id
UtamaPelabuhan Baru Kendari Tunjang...
Iklan

Pelabuhan Baru Kendari Tunjang Distribusi Kebutuhan Ramadhan

Pelabuham Baru Kendari  atau Kendari New Port yang dermaganya diuji coba awal Mei lalu, siap menunjang distribusi kebutuhan pokok selama Ramadan.

Oleh
RENY SRI AYU
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BCeyOwYW_51Bv2T654G6IjWUFOE=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FD2372AD7-AD6A-4A3C-96FA-B0AFCB4A711C_1557229370.jpeg
DOKUMENTASI HUMAS PT PELINDO IV

Dermaga Pelabuhan Baru Kendari siap menunjang distrubusi kebutuhan Ramadhan setekah ujicoba pada Jumat (3/5/2019) lalu.

MAKASSAR, KOMPAS-Pelabuhan Baru Kendari  atau Kendari New Port yang dermaganya diuji coba awal Mei lalu, siap menunjang distribusi kebutuhan pokok selama Ramadan. Pelabuhan ini adalah salah satu dari 10 pelabuhan di Kawasan Timur Indonesia di bawah pengelolaan PT Pelindo IV yang terus dikembangkan.

“Pelabuhan Baru Kendari khusus untuk pelabuhan peti kemas. Pelabuhan ini dirancang dengan kapasitas jangka panjang yakni 1,2 juta TEUs (twenty-foot equivalent unit) dan didesain untuk kapal besar dan percepatan ekspor dari cluster tengah Sulawesi. Tentu saja untuk aktivitas distribusi kebutuhan Ramadhan, pelabuhan ini cukup menunjang,” kata Direktur Utama PT Pelindo IV Farid Padang di Makassar, Selasa (7/5/2019).

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000