logo Kompas.id
UtamaSabu Asal Amerika Tidak Bisa...
Iklan

Sabu Asal Amerika Tidak Bisa Dianggap Biasa

Kasus penyelundupan paket sabu dari Amerika Serikat tidak bisa dianggap biasa. Peredaran dari Negeri Paman Sam ini tergolong langka untuk kasus di Indonesia. Selama ini jaringan pengedar internasional lebih banyak bermain di wilayah Asia. Polisi perlu mewaspadai hal ini agar jaringan pengedar internasional tidak semakin meluas.

Oleh
Aditya Diveranta
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vZ0MZNXZkQ2EL9FCKgcEoTd1zTU=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F2019_0509_10210500_1557391117.jpg
KOMPAS/ADITYA DIVERANTA

Sebanyak 19 paket sabu dalam kemasan kopi disita oleh Satuan Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, di Jakarta, Kamis (9/5/2019). Paket ini diselundupkan melalui jalur pesawat oleh jaringan penjual narkoba internasional.

JAKARTA, KOMPAS – Kasus penyelundupan paket sabu dari Amerika Serikat tidak bisa dianggap biasa. Peredaran dari Negeri Paman Sam ini tergolong langka untuk kasus di Indonesia. Selama ini jaringan pengedar internasional lebih banyak bermain di wilayah Asia. Polisi perlu mewaspadai hal ini agar jaringan pengedar internasional tidak semakin meluas.

Kepala Kantor Pelayanan Utama Bea dan Cukai Tipe C Bandara Soekarno-Hatta Erwin Situmorang mengatakan, 19 paket sabu yang diselundupkan dalam bungkus kemasan kopi dari Amerika Serikat menjadi temuan paling baru setidaknya sejak 2018. Peredaran narkoba dari Amerika Serikat, menurut dia, merupakan jalur peredaran yang paling jarang ditemukan di Indonesia.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000