logo Kompas.id
UtamaDunia Tunggu AS-China
Iklan

Dunia Tunggu AS-China

Oleh
· 3 menit baca

Ketegangan hubungan AS-China bertambah setelah Washington menerapkan tambahan tarif impor atas barang dari China. Beijing siap membalas seiring berlanjutnya negosiasi.

WASHINGTON, JUMAT— Saat Amerika Serikat dan China menggelar perundingan dagang lanjutan, Jumat (10/5/2019), Washington memberlakukan tambahan tarif dari 10 persen menjadi 25 persen atas barang- barang China senilai 200 miliar dollar AS. Di tengah meningkatnya situasi yang tidak nyaman itu, dunia berharap perundingan dagang AS-China memberi hasil positif.

https://cdn-assetd.kompas.id/KiH6che0stVJyXOWpOUMheCQdC8=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F78412632_1557501480.jpg
AFP/ANDREW CABALLERO-REYNOLDS

Wakil Perdana Menteri China Liu He menyapa jurnalis dan pewarta foto ketika meninggalkan Perwakilan Dagang AS seusai mengikuti perundingan dagang China-AS, Kamis (9/5/2019) di Washington DC.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000