logo Kompas.id
UtamaSebanyak 40 Penghuni Rutan...
Iklan

Sebanyak 40 Penghuni Rutan Siak Masih Melarikan Diri

Sebanyak 40 orang lainnya penghuni Rumah Tahanan Siak, Riau, masih melarikan diri akibat kerusuhan yang menyulut kebakaran itu. Sementara itu, 608 orang yang berhasil ditahan akan dipindahkan ke rumah tahanan dan lembaga permasyarakatan lainnya. Pascakebakaran, Rumah Tahanan Siak tidak dapat digunakan lagi.

Oleh
SYAHNAN RANGKUTI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wgc-RUv3E74KNWK2ylZa1utfcCU=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190510sah-Rutan-Siak-Riau-6_1557546180.jpg
DOKUMENTASI POLRES SIAK

Ratusan warga binaan Rumah Tahanan Siak, Riau dikumpulkan di ruangan tengah untuk mendengarkan arahan dan bernegosiasi dengan pihak Kepolisian Daerah Riau dan Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Riau. Pada Sabtu (10/5/2019) dini hari, penghuni rutan diduga  menyulut kerusuhan.

PEKANBARU, KOMPAS–Sebanyak 40 orang lainnya penghuni Rumah Tahanan Siak, Riau, masih melarikan diri akibat kerusuhan yang menyulut kebakaran itu. Sementara itu, 608 orang yang berhasil ditahan akan dipindahkan ke rumah tahanan dan lembaga permasyarakatan lainnya. Pascakebakaran, Rumah Tahanan Siak tidak dapat digunakan lagi.

Proses pemeriksaan napi dan tahanan di Rumah Tahanan Siak, Kabupaten Siak, Riau pada Sabtu (10/5/2019) siang, telah usai.  Sebanyak 608 dari total 648 penghuni berhasil ditahan.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000