logo Kompas.id
UtamaPerkuat Ketahanan Dalam Negeri
Iklan

Perkuat Ketahanan Dalam Negeri

Ketahanan ekonomi di dalam negeri, termasuk stabilitas politik dan keamanan, harus terus diperkuat di tengah situasi perang dagang Amerika Serikat dan China yang tidak menentu. Dengan ketahanan ekonomi domestik yang kuat, investor akan terus masuk ke Indonesia.

Oleh
Ferry Santoso
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ewsaThTCLxF-trkwWji_TwfTjlc=/1024x627/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190419-H13-BET-Realisasi-Investasi-Daur-Ulang-mumed_1555689871.png

JAKARTA, KOMPAS — Ketahanan ekonomi di dalam negeri, termasuk stabilitas politik dan keamanan, harus terus diperkuat di tengah situasi perang dagang Amerika Serikat dan China yang tidak menentu. Dengan ketahanan ekonomi domestik yang kuat, investor akan terus masuk ke Indonesia.

Hal itu disampaikan Ketua Dewan Pertimbangan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Sofjan Wanandi di Jakarta, Rabu (15/5/2019).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000