logo Kompas.id
UtamaKetidaksiapan KPU Provinsi...
Iklan

Ketidaksiapan KPU Provinsi Hambat Rekapitulasi Nasional

Keterlambatan disebabkan KPU di beberapa daerah harus menjalani rekomendasi Badan Pengawas Pemilu untuk melakukan pemungutan suara ulang.

Oleh
PRADIPTA PANDU
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rvu1lA2SsKlIw_nhWFtGN0HJESI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FDSC07335-01_1558086811.jpeg
KOMPAS/PRADIPTA PANDU

Ketua KPU Arief Budiman (berdiri) bersama anggota KPU, Evy Novida Ginting (kiri) dan Viryan Aziz (kanan), berbincang seusai rapat rekapitulasi nasional Pemilu 2019 di Kantor KPU, Jakarta, Jumat (17/5/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Komisi Pemilihan Umum menskors sidang rekapitulasi suara nasional Pemilihan Umum 2019 hingga Sabtu (18/5/2019) pagi. Pada hari ke-8 rekapitulasi nasional, Jumat (17/5/2019), tidak ada rekapitulasi suara provinsi karena KPU provinsi tersebut tidak siap.

Ketua KPU Arief Budiman saat memimpin rapat rekapitulasi suara nasional di Kantor KPU, Jakarta, Jumat, mengatakan, hari ini KPU berencana menetapkan suara pemilu di Sulawesi Selatan, DKI Jakarta, dan Papua Barat. Namun, rapat ditunda hingga besok karena KPU Sulawesi Selatan dan DKI Jakarta masih menjalani rekapitulasi tingkat provinsi.

Editor:
hamzirwan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000