logo Kompas.id
UtamaPelni Perbanyak Frekuensi...
Iklan

Pelni Perbanyak Frekuensi Pelayaran

Oleh
Maria Clara Wresti
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/paepIRr5W-f-99Rs8OgZXy6IsJU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F66493060.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Pemudik bersepeda motor yang memanfaatkan program mudik gratis dari pemerintah dengan kapal laut milik PT Pelni dari Jakarta tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah, Senin (11/6/2018). Selain kapal laut, pemerintah juga menyelenggarakan mudik gratis dengan bus dan kereta api.

JAKARTA, KOMPAS — PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) atau Pelni tidak akan menambah jumlah kapal untuk mengantisipasi lonjakan penumpang pada arus mudik Lebaran tahun ini. Namun, Pelni akan menambah jumlah frekuensi sehingga semua calon penumpang bisa terangkut dan memiliki alternatif jadwal pelayaran.

Kepala Kesekretariatan Perusahaan Pelni Yahya Kuncoro, dalam buka bersama dengan media di Jakarta, Kamis (16/5/2019), mengatakan, penumpang kapal pada musim mudik tahun ini diperkirakan meningkat 3,5 persen dibandingkan realisasi tahun 2018. ”Penumpang diprediksi naik dari 604.202 orang menjadi 625.599 orang. Pelni akan menambah frekeunsi perjalanan di ruas-ruas prioritas di kantong-kantong penumpang,” ujarnya.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000