logo Kompas.id
UtamaBudayawan Serukan Rasa...
Iklan

Budayawan Serukan Rasa Memiliki sebagai Bangsa

Sejumlah budayawan yang berkumpul di Jakarta mengimbau masyarakat untuk memiliki sense of belonging atau rasa memiliki sebagai bangsa Indonesia. Ini untuk merespons hari pengumuman hasil pemilu yang diprediksi bakal penuh ketegangan.

Oleh
INSAN ALFAJRI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/o-UoVcD12yHc4-BOUkV6ttOrEwU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190520_161743_1558344731.jpg
KOMPAS/INSAN ALFAJRI

Musisi Addie MS memimpin peserta Konser Hari Kebangkitan Nasional ke-111 menyanyikan ”Indonesia Raya”, Senin (20/5/2019), di Plaza Tenggara Gelora Bung Karno, Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS— Sejumlah budayawan yang berkumpul di Jakarta mengimbau masyarakat untuk memiliki sense of belonging atau rasa memiliki sebagai bangsa Indonesia. Ini untuk merespons hari pengumuman hasil pemilu yang diprediksi bakal penuh ketegangan.

Budayawan Slamet Rahardjo, Senin (20/5/2019), di Jakarta, merasa khawatir terkait dengan isu arus gelombang massa yang akan beraksi pada 22 Mei mendatang. Ketika menempatkan mereka yang ikut aksi itu sebagai saudara sendiri, rasa kekhawatiran itu pun bisa terkikis.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000