logo Kompas.id
UtamaAbe ”Memanjakan” Trump
Iklan

Abe ”Memanjakan” Trump

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yn1umT3y2PcoDzSmwcmM1-Fyz_8=/1024x671/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FTrump-Asia-Golf_57125693.jpg
AP Photo/Patrick Semansky (kanan), Kyodo News via AP (kiri), File

Kombinasi foto dokumentasi yang memperlihatkan Donald Trump (kanan) saat tampil pada turnamen golf AT & T National di Congressional Country Club di Bethesda, Maryland, AS, 27 Juni 2012, dan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe (kiri) saat bermain golf di desa Yamanakako, barat Tokyo, 23 Juli 2016.  Saat ini, Trump melawat ke Jepang di tengah memanasnya hubungan dagang antara AS dan China.

Dalam kunjungan Donald Trump ke Jepang, Shinzo Abe menyambut luar biasa presiden AS itu. Abe punya banyak agenda terkait ekonomi dan keamanan Jepang.

Selain menemani bermain golf, PM Shinzo Abe juga mengajak Trump makan ikan bakar di restoran lokal dan menonton pertandingan olahraga tradisional Jepang, sumo. Trump juga akan diajak melihat kapal perang Jepang, JS Kaga. Selain itu, Trump akan menjadi pemimpin pertama di dunia yang akan diterima Kaisar Naruhito, yang baru dinobatkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000