logo Kompas.id
UtamaAturan ”One Way” Menyebabkan...
Iklan

Aturan ”One Way” Menyebabkan Kemacetan di Semarang

Penerapan sistem satu arah atau one way dari Km 69 Jalan Tol Jakarta-Cikampek hingga Km 414 Gerbang Tol Kalikangkung pada Sabtu (1/6/2019) berimbas pada kepadatan di wilayah Kota Semarang, Jawa Tengah. Situasi itu lalu ditangani observasi operator dan kepolisian yang membuat arus kembali lancar.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/216MV6PR5MA0nclI07xesRybfYg=/1024x581/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F0d8d1153-06a0-460c-9a04-b21b7fce9e42_jpg.jpg
KOMPAS/ADITYA PUTRA PERDANA

Suasana di Gerbang Tol Kalikangkung, Kota Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (1/6/2019) malam. Sempat tersendat pada sore hari, antrean di GT Kalikangkung mulai kembali lancar menjelang Maghrib.

SEMARANG, KOMPAS — Penerapan sistem satu arah atau one way dari Km 69 Jalan Tol Jakarta-Cikampek hingga Km 414 Gerbang Tol Kalikangkung pada Sabtu (1/6/2019) berimbas pada kepadatan di wilayah Kota Semarang, Jawa Tengah. Situasi itu lalu ditangani observasi operator dan kepolisian yang membuat arus kembali lancar.

Berdasarkan pantauan, kepadatan terjadi karena penyempitan dari empat lajur sebelum GT Kalikangkung (akibat one way) menjadi dua lajur setelahnya. Pada Sabtu sore, arus kian tersendat karena ada kecelakaan beruntun ringan di Km 418. Adapun antrean di GT Kalikangkung sempat mencapai 2  kilometer.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000