logo Kompas.id
UtamaMenimbang Daging dan Bedil
Iklan

Menimbang Daging dan Bedil

Oleh
Kris R Mada, dari Tokyo, Jepang
· 4 menit baca

Sebagai sekutu di kawasan, Jepang tidak selalu mendapat perlakuan istimewa dari Presiden AS Donald Trump. Washington tetap menginginkan neraca perdagangan mereka menjadi lebih seimbang.

https://cdn-assetd.kompas.id/mUT7ImXeBJ7IvqvMb5BtwWpgN4k=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F78973388_1559489586.jpg
KOMPAS/KRIS RAZIANTO MADA

Aktivis nasionalisme Jepang berkeliling Tokyo, Minggu (26/5/2019). Mereka menyiarkan lagu-lagu nasional Jepang lewat pelantang. Kegiatan itu salah satu cara masyarakat Jepang menyambut lawatan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Sejak Sabtu hingga Selasa (25-28/5), Trump melawat ke Jepang untuk menunjukkan persekutuan AS-Jepang.

Jepang adalah keteraturan dan ketertiban. Hal tidak terduga amat tidak diharapkan terjadi di kerajaan yang sudah berusia 27 abad dengan 126 kaisar itu. Lawatan Presiden Amerika Serikat Donald Trump ke Jepang juga diwarnai keteraturan dan ketertiban.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000