logo Kompas.id
UtamaSatu Arah Diterapkan Kembali...
Iklan

Satu Arah Diterapkan Kembali 7-10 Juni

Oleh
Sekar Gandhawangi
· 2 menit baca

Pemberlakuan sistem satu arah saat mudik Lebaran oleh Korps Lalu Lintas atau Korlantas Polri ditutup pada Senin (3/6/2019) sore, pukul 15.30. Kedua jalur di Tol Trans-Jawa kini  kembali normal, baik yang mengarah timur maupun barat. Sistem satu arah akan kembali diberlakukan saat arus balik.

https://cdn-assetd.kompas.id/PomHkcwghvjSqwL1SY0tOU8579g=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2FWhatsApp-Image-2019-06-03-at-18.53.29-1_1559563953.jpeg
KOMPAS/MELATI MEWANGI

Antrean kendaraan di gardu operasi Gerbang Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Senin  (3/6/2019) sore.

Sistem satu arah berlaku sejak 30 Juni 2019 dari Kilometer (Km) 70 di Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama hingga Km 263 di Brebes Barat. Sistem satu arah kemudian diperpanjang hingga Km 414 di GT Kalikangkung, Kota Semarang, Jawa Tengah, karena lalu lintas yang padat. Sistem ini berlangsung sejak pukul 06.00 hingga 21.00.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000