logo Kompas.id
UtamaSinyal Demokrat Merapat ke...
Iklan

Sinyal Demokrat Merapat ke Kubu Pemerintah

Silaturahmi Lebaran antara Komandan Komando Satuan Tugas Bersama Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono dan Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri merupakan sinyal kuat akan merapatnya Demokrat kepada kubu pemerintah atau partai berkuasa.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9aKe1aczg7hcj1DNFmLaBPZk0Yg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190503_JOKOWI-DAN-AHY_D_web_1556799772.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Komandan Komando Satuan Tugas Bersama (Kogasma) Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono di ruang kerja presiden, Istana Merdeka Jakarta, Kamis (2/5/2019). Agus menyambangi Istana untuk memenuhi undangan silaturahmi Presiden Joko Widodo.

JAKARTA, KOMPAS — Silaturahmi Lebaran antara Komandan Komando Satuan Tugas Bersama Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono dan Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri merupakan sinyal kuat akan merapatnya Demokrat kepada kubu pemerintah atau partai berkuasa. Sambutan hangat para kader PDI-P terhadap AHY juga dapat membuka kemungkinan itu.

Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mendatangi kediaman Megawati pada hari raya Idul Fitri, Rabu (5/6/2019), untuk pertama kalinya sejak hubungan antarkeluarga Susilo Bambang Yudhoyono dan Megawati memburuk pada 2004. AHY sendiri sudah empat kali bertemu Jokowi dalam dua bulan terakhir.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000