logo Kompas.id
UtamaJembatan Way Mesuji Kelebihan ...
Iklan

Jembatan Way Mesuji Kelebihan Muatan

Kerusakan Jembatan Way Mesuji di Kilometer 200, Desa Agung Batin, Kecamatan Simpang Pematang, Lampung, dipicu beban muatan dua truk yang melebihi kemampuan jembatan. Sebelum ambles, jembatan dalam kondisi siap dilalui kendaraan.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uRaEoLQJ1xB1MA5nxf7qiZ6ESMw=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2FDSC04467_1560856971.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Aparat Polres Mesuji memasang pengumuman terkait adanya jembatan putus di Kecamatan Simpang Pematang, Kabupaten Mesuji, Lampung. Akibat kejadian ini, truk dan bus harus memutar balik menggunakan jalan lintas tengah.

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Kerusakan Jembatan Way Mesuji di Kilometer 200, Desa Agung Batin, Kecamatan Simpang Pematang, Lampung, dipicu beban muatan dua truk yang melebihi kemampuan jembatan. Sebelum ambles, jembatan dalam kondisi siap dilalui kendaraan.

”Tidak ada indikasi kerusakan jembatan sebelumnya. Saat arus mudik dan balik Lebaran, jembatan ini juga berfungsi baik,” kata Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) XIX Bandar Lampung Muh Insal U Maha, Selasa (18/6/2019), di Bandar Lampung.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000