logo Kompas.id
UtamaUGM Masuk 320 Universitas Top ...
Iklan

UGM Masuk 320 Universitas Top Dunia

Lembaga pemeringkat universitas Quacquarelli Symonds merilis daftar universitas top dunia atau QS World University Ranking tahun 2020, Rabu (19/6/2019). Dalam daftar terbaru itu, Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta, berhasil masuk rangking 320 atau naik 71 peringkat dibanding tahun sebelumnya.

Oleh
HARIS FIRDAUS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4ZFRqlweakOQLiRB7CrcKr_eKVA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F99c14ea4-f855-4738-8728-b34bec60fb00_jpg.jpg
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Ilustrasi. Mahasiswa peserta kuliah kerja nyata Universitas Gadjah Mada bekerja sama menggali lubang untuk ditanami biopori di Balairung Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Sabtu (15/6/2019). Kegiatan itu merupakan pembekalan bagi para mahasiswa yang bakal menjalani KKN UGM Periode 2 Tahun 2019 pada 28 Juni 2019.

SLEMAN, KOMPAS — Lembaga pemeringkat universitas Quacquarelli Symonds merilis daftar universitas top dunia atau QS World University Ranking tahun 2020, Rabu (19/6/2019). Dalam daftar terbaru itu, Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta, berhasil masuk peringkat ke-320 atau naik 71 peringkat dibandingkan tahun sebelumnya.

”Alhamdulillah, UGM naik 71 peringkat dalam QS World University Ranking,” kata Rektor UGM Panut Mulyono dalam konferensi pers, Rabu sore, di kampus UGM, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000