logo Kompas.id
UtamaDongkrak Kunjungan, Waduk...
Iklan

Dongkrak Kunjungan, Waduk Jatiluhur Tingkatkan Daya Tarik

Jumlah kunjungan wisatawan ke Waduk Jatiluhur di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, terus menurun dalam tiga tahun terakhir. Pihak pengelola pun berupaya meningkatkan daya tarik objek wisata tersebut.

Oleh
MELATI MEWANGI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VGgRITiuFvUh2ISOuljozvzqX2M=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FIMG_1699_1561986555.jpg
KOMPAS/MELATI MEWANGI

Pengunjung menikmati suasana di Istora Waduk Jatiluhur, Purwakarta, Jawa Barat, Senin (1/7/2019) sore. Banyak pengunjung datang menikmati pemandangan matahari terbenam di tepi Jatiluhur.

PURWAKARTA, KOMPAS - Jumlah kunjungan wisatawan ke Waduk Jatiluhur di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, terus menurun dalam tiga tahun terakhir. Pihak pengelola pun berupaya meningkatkan daya tarik objek wisata tersebut dengan menambah wahana dan menyelenggarakan kegiatan-kegiatan pariwisata.

General Manager Unit Usaha Pariwisata dan AMDK Perum Jasa Tirta II Dindin Hendriana, Senin (1/7/2019), menjelaskan, jumlah kunjungan wisatawan lokal selama tiga tahun terakhir di Jatiluhur menurun. Pada tahun 2016, tercatat sebanyak 221.761 kunjungan wisatawan. Namun, pada tahun 2017, kunjungan berkurang menjadi 211.779 dan menurun lagi pada tahun 2018 menjadi 183.551 kunjungan.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000