logo Kompas.id
UtamaTrump-Kim Sepakat Lagi
Iklan

Trump-Kim Sepakat Lagi

Oleh
· 2 menit baca

Donald Trump dan Kim Jong Un melakukan pertemuan di Zona Demiliterisasi Korea. Untuk pertama kalinya seorang presiden AS menginjak wilayah Korea Utara.

https://cdn-assetd.kompas.id/ly4dHZ1vL7Zx2NjdSYABI1sFVdU=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F81100499_1561911390.jpg
AFP/BRENDAN SMIALOWSKI

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un dan Presiden Amerika Serikat Donald Trump berjalan bersama melewati garis demarkasi yang memisahkan Korea Utara dan Korea Selatan setelah pertemuan singkat mereka di Panmunjom, Minggu (30/6/2019).

PANMUNJOM, MINGGU Presiden AS Donald Trump dan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un bertemu di Zona Demiliterisasi (DMZ) Panmunjom, Minggu (30/6/2019). Keduanya sepakat untuk menghidupkan kembali pembicaraan terkait program denuklirisasi Korea Utara. Trump merupakan presiden AS pertama yang menuju wilayah Korut. Awalnya, pertemuan itu dirancang untuk ”beberapa menit”, tetapi akhirnya berlangsung sampai 50 menit.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000