logo Kompas.id
UtamaIzin SMA Taruna Indonesia...
Iklan

Izin SMA Taruna Indonesia Dievaluasi

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan akan mengevaluasi izin Sekolah Menengah Atas (SMA) Taruna Indonesia di Palembang pascakematian siswa dalam masa bimbingan fisik dan mental. Jika ditemukan pelanggaran terstruktur dari pihak sekolah, pencabutan izin akan diberlakukan.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5qw5DGWpKBOqu1-1Wm0tYsHt3Ow=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190715RAM-Pembunuhan-siswa_1563191874.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Kapolda Sumsel Inspektur Jenderal Firli memberikan keterangan pers terkait kasus penganiayaan siswa SMA Taruna Indonesia Palembang, DL (15). Pelaku tidak lain adalah pengawas dan staf pengajar di sekolah tersebut yakni OF (24).

PALEMBANG, KOMPAS - Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan akan mengevaluasi izin Sekolah Menengah Atas (SMA) Taruna Indonesia di Palembang pascakematian siswa dalam masa bimbingan fisik dan mental. Jika ditemukan pelanggaran terstruktur dari pihak sekolah, pencabutan izin akan diberlakukan.

Hal ini disampaikan Kepala Dinas Pendidikan Sumatera Selatan Widodo seusai menjenguk salah satu korban WJ (14) yang masih koma di RS Charitas Palembang, Rabu (17/7/2019). WJ merupakan siswa yang sakit setelah menjalani masa bimbingan fisik dan mental di SMA Taruna Indonesia Palembang Sabtu (13/7).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000