logo Kompas.id
UtamaKepedulian Itu Dimulai di...
Iklan

Kepedulian Itu Dimulai di Sekolah

Sampah, pencemaran, mubazir sumber daya merupakan berbagai masalah yang ada di masyarakat. Siswa sebagai generasi penerus diajak sedini mungkin agar tidak hanya memiliki kepedulian, tetapi juga mau bertindak mencari jalan keluar dari masalah tersebut.

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3-H0A9G6-ai-wdoEUYwNViRQ4SE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190713_113903_1563286197.jpg
KOMPAS/LARASWATI ARIADNE ANWAR

Siswa SMKN 26 Jakarta, Ismail Yoga Dharmawan dan M Fahrul Abdul Kholiq, memamerkan karya tim mereka, yaitu penahan punggung agar tidak bungkuk akibat sering membaca ataupun bekerja di depan komputer pada Kompetisi Perusahaan Siswa Regional DKI Jakarta 2019 di Jakarta, Sabtu (13/7/2019).

Sampah, pencemaran, mubazir sumber daya merupakan berbagai masalah yang ada di masyarakat. Siswa sebagai generasi penerus diajak sedini mungkin agar tidak hanya memiliki kepedulian, tetapi juga mau bertindak mencari jalan keluar dari masalah tersebut. Syukur-syukur, juga bisa memberdayakan sesama.

Kios SMKN 27 Jakarta di pusat perbelanjaan Green Pramika Square tampak semarak. Siang itu, Sabtu (13/7/2019), tiga pengunjung mal melihat-lihat berbagai cendera mata yang ditawarkan di kios itu. Ada gantungan dinding, magnet kulkas, kotak penyimpanan tisu, dan kalung-kalung berdesain etnik.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000