logo Kompas.id
UtamaTol Laut Tanpa Subsidi
Iklan

Tol Laut Tanpa Subsidi

Oleh
Doso Agung
· 8 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/R48Ravsq3iUYemDMvCD_OfBbLV0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2Ftol-kontainer_1562674492.jpg
KOMPAS/KORNELIS KEWA AMA

Program tol laut dengan kehadiran KM Kandhaga Nusantara II sebagai kapal kargo mengangkut bahan pokok dan barang kebutuhan lain dari satu pelabuhan ke pelabuhan di Nusa Tenggara Timur. Kapal ini berpangkal labuh di Tenau, Kupang, 9 Juli 2019. Dengan kehadiran kapal ini, harga barang di semua kabupaten, termasuk kabupaten terpencil, relatif sama.

Konsep tol laut yang dicanangkan pertama kali oleh Presiden Joko Widodo pada 2015 merupakan solusi ampuh untuk mengatasi kesenjangan harga antara wilayah Indonesia bagian barat dan bagian timur.

Dengan adanya jalur distribusi tol laut ini, pelayaran-pelayaran yang selama ini tak menjangkau wilayah tertinggal, terluar, dan terdepan (3T) diarahkan untuk dapat melayani pengiriman barang ke titik-titik itu.

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000