logo Kompas.id
UtamaOJK Kembali Naikkan Proyeksi...
Iklan

OJK Kembali Naikkan Proyeksi Pertumbuhan Kredit

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/aI0qrAeBbBqsa2QAzDrb62cJYQM=/1024x498/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FWhatsApp-Image-2019-02-13-at-17.08.01_1550052520.jpeg
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Logo Otoritas Jasa Keuangan (OJK)

JAKARTA, KOMPAS — Otoritas Jasa Keuangan optimistis bauran stimulus moneter Bank Indonesia mampu menopang fungsi intermediasi perbankan. OJK pun kembali meningkatkan target pertumbuhan kredit perbankan di sepanjang tahun ini ke level 13 persen.

Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso menyampaikan peningkatan target pertumbuhan kredit perbankan sejalan dengan kinerja intermediasi sektor jasa keuangan yang positif dan profil risiko lembaga jasa keuangan yang terkendali.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000