logo Kompas.id
UtamaParpol di Luar Koalisi...
Iklan

Parpol di Luar Koalisi Jokowi-Amin Tidak Persoalkan Pertemuan Megawati-Prabowo

Oleh
DHANANG DAVID ARITONANG
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hbikMX-pP9C8QPhXoXM8L3y_cc4=/1024x644/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190724rad07_1563960467.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Keakraban diperlihatkan Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto saat Prabowo berkunjung ke kediaman Megawati di Jalan Teuku Umar, Jakarta, Rabu (24/7/2019).

JAKARTA, KOMPAS -- Elite partai-partai politik di luar koalisi pemerintah mulai merespons sinyal bergabungnya Partai Gerindra ke barisan koalisi.  Mereka tidak mempersoalkan jika Gerindra bakal bergabung dengan koalisi pemerintah.

Respons tersebut muncul setelah Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bertemu Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Megawati Soekarnoputri, Rabu (24/7/2019).

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000