logo Kompas.id
UtamaTumbuhkan Karakter Anak lewat ...
Iklan

Tumbuhkan Karakter Anak lewat Lagu dan Bacaan

Di Bentara Budaya Jakarta, Sabtu (27/7/2019), dilaksanakan peluncuran buku serial cerita anak Dendang Kencana. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari program ”Aku Indonesia”. Program ”Aku Indonesia” merupakan hasil inisiasi dari Bentara Budaya Jakarta bersama Universitas Multimedia Nusantara dan Penerbit Bhuana Ilmu Populer.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cLEtwEvTpzBYDmi0qVWkyaBsZ2w=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F2ec6b6f4-2c7a-42f3-b47c-13ba333263ea_jpeg.jpg
KOMPAS/DEONISIA ARLINTA

Dua anak perempuan berfoto bersama di area foto yang disediakan dalam acara peluncuran buku serial cerita anak Dendang Kencana di Bentara Budaya Jakarta, Sabtu (27/7/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Usia anak membutuhkan stimulasi yang tinggi guna mendukung tumbuh kembang yang optimal. Konten yang diberikan pun sangat berpengaruh pada hasil dari proses stimulasi tersebut.

Untuk itulah, konten yang sarat dengan pendidikan karakter perlu disampaikan dengan baik. Hal ini bisa dilakukan lewat berbagai macam bentuk media, seperti lagu dan buku bacaan.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000