logo Kompas.id
Utama14 Kontrak Bisnis...
Iklan

14 Kontrak Bisnis Indonesia-Rusia Ditandatangani

Sebanyak 14 kontrak bisnis antara pengusaha Indonesia dan Rusia ditandatangani dalam Forum Bisnis Indonesia-Rusia di Moskwa, Rusia, Kamis (1/8/2019). Kerja sama ekonomi senilai sekitar 3 juta dollar AS ini antara lain dalam bidang konstruksi, teknologi, pariwisata, makanan, dan produk herbal.

Oleh
Yovita Arika
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1ooKHl0AUxhTSZG47FrchKklQw8=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FForum-Bisnis_1564666016.jpg
KOMPAS/YOVITA ARIKA

Para pembicara dalam Forum Bisnis Indonesia-Rusia, dari kiri ke kanan, Gubernur DIY Sultan Hamengku Buwono X, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Utusan Khusus Presiden untuk Perubahan Iklim Indonesia Rachmat Witoelar, Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno, Wakil Ketua Kadin Rusia Vladimir Dmitriev, serta Ketua Dewan Bisnis Rusia-ASEAN Ivan Polyakov. Forum Bisnis yang diselenggarakan di Moskwa, Rusia, pada Kamis (1/8/2019) ini dihadiri 500 pengusaha dari Indonesia dan Rusia.

MOSKWA, KOMPAS — Sebanyak 14 kontrak bisnis antara pengusaha Indonesia dan Rusia ditandatangani dalam Forum Bisnis Indonesia-Rusia di Moskwa, Rusia, Kamis (1/8/2019). Kerja sama ekonomi senilai sekitar 3 juta dollar AS ini antara lain dalam bidang konstruksi, teknologi, pariwisata, makanan, dan produk herbal.

Sebanyak 14 kontrak bisnis itu terdiri dari dua kontrak bisnis pengusaha di Yogyakarta dan Rusia, delapan kontrak bisnis pengusaha di Jawa Tengah dan Rusia, serta tiga kontrak bisnis Kadin Pusat dan perusahaan di Jakarta dengan pengusaha di Rusia.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000