logo Kompas.id
UtamaAliran Listrik di Bandung...
Iklan

Aliran Listrik di Bandung Belum Normal

Aliran listrik di Bandung, Jabar, Senin (5/8/2019), belum normal setelah padamnya listrik di wilayah Jakarta, Banten, Jawa Barat, dan Jawa Tengah pada Minggu (4/8). Pemadaman bergilir terjadi di sejumlah wilayah sehingga mengganggu aktivitas warga.

Oleh
TATANG SINAGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jqtNKnSDhK447F62w8MQfxFweRQ=/1024x682/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20120220WEN8-1_1564932584.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Ilustrasi. Pekerja PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) menyelesaikan penggantian trafo terpadu di sekitar kawasan bisnis, di Jalan Pemuda, Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (20/2/2012).

BANDUNG, KOMPAS — Aliran listrik di Bandung, Jawa Barat, Senin (5/8/2019), belum normal setelah padamnya listrik di wilayah Jakarta, Banten, Jawa Barat, dan Jawa Tengah sehari sebelumnya. Pemadaman bergilir ini merugikan dan  mengganggu aktivitas warga.

Berdasarkan keterangan PLN Distribusi Jabar, pemadaman bergilir di Bandung terjadi sejak pukul 08.00. Pada pukul 08.00-11.30, pemadaman diberlakukan di sejumlah lokasi, seperti Dayeuhkolot, Cibaduyut, Kopo, Batununggal, dan Leuwipanjang.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000